Pesan Ibu Iriana pada Peringatan Hari Ibu Ke-94

dari
Pesan Ibu Iriana pada Peringatan Hari Ibu Ke-94
7 Foto Kamis, 22 Desember 2022 15:35 WIB

Ibu Iriana Joko Widodo menyampaikan pesan penuh semangat bagi para ibu dalam momen peringatan Hari Ibu ke-94 tahun 2022 yang jatuh pada Kamis, 22 Desember 2022. Dalam video yang ditayangkan YouTube Sekretariat Presiden, Ibu Iriana tampak menyapa para ibu yang sedang beraktivitas di pasar. Ibu Iriana pun berpesan agar kaum ibu tersebut bisa terus menjaga semangatnya sehingga akan membuat mereka makin berdaya bagi keluarga dan masyarakat.

“Terus dijaga semangatnya ya, Ibu-Ibu. Semangat itu yang akan membuat Ibu-Ibu makin berdaya untuk keluarga dan masyarakat,” tandasnya.