Presiden Jokowi Dorong Pengusaha Mebel Terbuka dan Berpartner dengan Perusahaan Lain
dari
Presiden Jokowi Dorong Pengusaha Mebel Terbuka dan Berpartner dengan Perusahaan Lain
19 Foto Kamis, 14 September 2023 13:01 WIB
Presiden Joko Widodo secara resmi membuka IFFINA Indonesia Meubel & Design Expo 2023 yang digelar di Nusantara Hall, ICE BSD, pada Kamis, 14 September 2023. Dalam sambutannya, Kepala Negara mendorong para pengusaha yang tergabung dalam Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (Asmindo) untuk lebih terbuka dan berpartner dengan perusahaan lainnya.
“Kita harus terbuka, jangan dimiliki sendiri lah perusahaan itu. Terbuka dan mau berpartner,” ujar Presiden.