Soal Kereta Api Lintas Makassar-Parepare, Presiden: Ini Pekerjaan Besar
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
-
Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana Joko Widodo meninjau fasilitas di Stasiun Rammang-Rammang, Kabupaten Maros pada Rabu, 29 Maret 2023. Dalam keterangannya, Presiden menyampaikan bahwa kereta api tersebut merupakan bagian dari pekerjaan besar untuk pembangunan Trans-Sulawesi.
“Ini memang bagian kereta api ini adalah bagian dari pekerjaan besar kita untuk trans lintas Sulawesi dari Selatan, di Makassar, sampai nanti di Utara, di Manado, Sulawesi Utara,” ucap Presiden usai meninjau fasilitas Stasiun Rammang-rammang.
Kepala Negara menjelaskan bahwa kereta api tersebut merupakan kereta api pertama di Sulawesi. Dengan dukungan fasilitas yang baik, Presiden berharap masyarakat dapat memanfaatkan moda transportasi kereta api untuk mengurangi kemacetan.