Tiba di Sidoarjo, Presiden Hadiri Resepsi Puncak Satu Abad NU Esok
dari
Tiba di Sidoarjo, Presiden Hadiri Resepsi Puncak Satu Abad NU Esok
22 Foto Senin, 6 Februari 2023 19:50 WIB
Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo tiba di Bandar Udara Internasional Juanda, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur, pada Senin sore, 6 Februari 2023, sekitar pukul 18.00 WIB.
Dari bandara, Presiden dan Ibu Iriana langsung menuju tempatnya bermalam. Pada esok hari, Presiden dan Ibu Iriana dijadwalkan menghadiri resepsi puncak satu abad Nahdlatul Ulama yang akan diselenggarakan di Gelora Delta Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo.