Keterangan Pers Presiden RI Jelang Pergantian Tahun 2020
Keterangan Pers Presiden RI Jelang Pergantian Tahun 2020
01:26Selasa, 31 Desember 2019 23:55 WIB
Semangat optimisme menyambut tahun 2020 digaungkan oleh Presiden Joko Widodo. Di tengah kerumunan masyarakat di titik nol kilometer Yogyakarta, Presiden menyampaikan pesan sekaligus harapan jelang pergantian tahun. “Tahun 2019 telah berlalu dan kita akan menjelang ke tahun 2020. Saya mengucapkan selamat tahun baru 2020,” kata Presiden pada Selasa, 31 Desember 2019.