Upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci

Upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci
01:36Senin, 17 Agustus 2020 08:32 WIB

Presiden Joko Widodo memimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Nasional Utama, Kalibata, Jakarta, pada Senin, 17 Agustus 2020 dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun ke-75 Republik Indonesia. Acara yang berlangsung tepat pukul 00.00 WIB itu juga dihadiri oleh Wakil Presiden Ma’ruf Amin, Menteri Sosial Juliari P. Batubara, dan Menteri Agama Fachrul Razi.